Cogen x Shopee
Basic Series kali ini Cogen buat secara ekslusif hasil kolaborasi bersama Shopee. Sandal slide sangat cocok bagi Gen yang ingin tampil kasual dan stylish. Dengan harga yang terjangkau kami tetap mengutamakan kenyamanan untuk Gen semua. Terbuat dari premium rubber, dengan upper PVC membuat Sandal Slide by Cogen tetap terlihat elegant. Cocok untuk di gunakan dengan celana pendek maupun celana panjang.
Material : PU Rubber & Upper PVC
- Menggunakan Rubber dan Upper pilihan, sehingga nyaman untuk digunakan
Panduan Ukuran :
(berdasarkan panjang sole, utk lebih jelas perhatikan panduan ukuran)
Sole:
Size 36 (No.6 *Sol wanita) = 23,98 cm
Size 37 (No.7 *Sol Wanita) = 24,64 cm
Size 38 (No.8 *Sol Wanita) = 25,31cm
Size 39 (No.7) = 26 Cm
Size 40 (No.8) = 26,5 Cm
Size 41 (No.9) = 27 Cm
Size 42 (No.10) = 27,5 Cm
Size 43 (No.11) = 28 Cm
Size 44 (No.12) = 28,5 Cm
Cara Mengetahui Ukuran Sendal :
1. Siapkan penggaris, pensil dan kertas.
2. Letakkan kaki di atas kertas, lalu ukur panjang Telapak kaki.
3. Beri tanda dengan Pensil : Tumit belakang dan ujung jari kaki.
4. Hitung dengan penggaris panjang telapak kaki Anda (dalam CM / centimeter).
5. Sesuaikan dengan Size Chart di atas ( sebaiknya ditambahkan 1 - 2cm dari panjang kaki ).
SYARAT DAN KETENTUAN GARANSI Cogen
1. Pembeli diwajibkan membuat video unboxing saat menerima barang sebelum dibuka.
2. Retur tidak diterima jika produk rusak atau kotor akibat kes